Berikut akan saya paparkan sebuah tips untuk menampilkan "History" atau jejak perintah perintah yang ditelah dituliskan di Command Prompt Windows.
- Buka CMD, selain lewat shortcut yang telah saudara buat, bisa juga lewat Run > CMD
- Tekan F7
- Untuk mengakhiri kotak dialog tekan ESC